cara menghilangkan suara klik pada komputer

cara menghilangkan suara klik pada komputer

halo para pembaca, kali saya mau berbagi ilmu seputar komputer, yakni tantang cara menghilangkan suara klik pada komputer. jika saat anda sedang mengklik folder didalam komputer anda dan berbunyi suara klik, tentunya itu sangat membuat kita jengkel dan sebal. daripada itu disini saya akan bagikan triknya untuk bagaimana cara menghilangkan suara klik pada komputer. cara menghilangkan suara klik pada komputer

1. pada dekstop komputer anda, anda klik kanan dan klik lagi personalize.

cara menghilangkan suara klik pada komputer

2. lalu klik pada bagian sounds.

cara menghilangkan suara klik pada komputer

3. klik tab untuk mengonfigurasi suara, lalu cari dan klik no sounds.

cara menghilangkan suara klik pada komputer

4. jika sudah klik apply dan klik lagi ok.

cara menghilangkan suara klik pada komputer

dengan ini anda sudah berhasil untuk menghilangkan suara klik pada komputer anda, dan tentunya anda sudah tidak pusing lagi dengan mendengar suara klik yang mengganggu tersebut. itu tadi artikel yang bisa saya sampaikan untuk anda dan semoga bisa bermanfaat untuk anda semua. cara menghilangkan suara klik pada komputer


0 Response to "cara menghilangkan suara klik pada komputer"